Sekarang sudah 3 merek kosmetik korea yang mulai menguasai
pasaran kosmetik Indonesia. 3 merek tersebut adalah Etude, FaceShop dan Skin
Food. 3 merek ini tidak hanya menggunakan cara iklan offline tetapi juga online
dengan bantuan Facebook. Masing –masing
Facebook ke-3 merek ini memiliki fans lebih dari 12.000 .Facebook dari 3
merek tersebut, menjadi ajang bagi para fans melihat cetak brosur online terbaru.
Cetak brosur online ini telah membantu menyebarkan nama
kosmetik korea kepada para wanita di Indonesia. Selain berita promo, cetak
brosur online ini juga memperan penting
dalam memberikan update info. Merek
yang paling sering mengupdate cetak brosur onlinenya adalah FaceShop dan Etude.
Berikut berita terbaru dari cetak brosur online FaceShop dan Etude
- Brosur online FaceShop berisikan pemberitahuan bahwa mulai tanggal 29 Juni – 8 Juli 2012, FaceShop akan menawarkan diskon 30%-70% di seluruh outlet THE FACESHOP INDONESIA.
- Brosur online terbaru Etude memberitahukan bahwa Etude mengadakan acara khusus bagi para princess (sebutan bagi pelanggan Etude). Acara bernama “Pink Burlesque” disusun sedemikian rupa untuk memanjakan para pricess dari tanggal 20-24 Juni 2012. Di acara ini, pricess bisa mengikuti beauty workshop, menonton k-pop cover dance, mendapat hadiah dan berbagai event lainnya.
Melihat banyaknya pengunjung, cabang toko yang sudah banyak dan
anggota fan; boleh dibilang dalam waktu singat, kosmetik korea berhasil
mengambil hati para wanita Indonesia. –hm-
0 komentar :
Posting Komentar