Mengecilkan Perut - Kebiasaan Baru 2

Mengecilkan perut buncit secara alami membutuhkan keteraturan hidup yang baik. Kebiasaan – kebiasaan baik tidak hanya membantu Anda membakar lemak yang ada ditumbuh tetapi juga membantu menjaga kesehatan serta kebugaran tubuh Anda. Setelah membaca mengecilkan perut dengan kebiasaan baru part 1, saatnya mengecek cara mengecilkan perut buncit secara alami dengan kebiasaan baru part 2.

Cara Mengecilkan Perut Buncit Secara Alami – Ubah Kebiasaan Dari Jam 9 Pagi – 5 Sore

Jam 9 pagi – 5 sore merupakan jam – jam sibuk yang diisi dengan kegiatan sekolah, kuliah dan kerja. Namun pastinya ada waktu dimana Anda bisa menggunakan salah satu tips yang disarankan ini:

Di saat Macet
Pada saat macet, Anda akan menghabiskan banyak waktu duduk. Di saat ini Anda bisa mencoba senam bokong. Cara ini sangat sederhana yaitu
  • Setiap kali Anda menginjak rem, gunakan tangan untuk meremas bokong Anda
  • Tahan sekala 10 detik
  • Lakukan 3-10 kali setiap berhenti

Cara ini tidak hanya membantu membakar lemak tetapi juga menjaga agar otot bokong tidak kaku setelah duduk kelamaan di mobil.

cara mengecilkan perut buncit secara alami
Pilih Cemilan Dengan Pintar
Suka cemilan, tidak apa-apa kalau mau ngemil namun harus dibatasi jumlahnya. Anda diperboleh ngemil apapun asalkan dibatasin. Sediahkan kantong ber-zip untuk menyimpan cemilan yang tidak habis. Jangan menghabiskan semua. Disarankan mengkonsumsi 4-5 buah biskuit atau keripik, jangan terlalu banyak. Cari makan untuk mengecilkan perut yang tepat dan sehat.

Lakukan Squat
Disaat di toilet, Anda bisa melakukan squat sederhana. Caranya sangat gampang:
  • Ambil posisi akan duduk dikursi, jangan menekuk lutut ke depan tetapi mulai menurunkan pinggul terlebih dahulu
  • Saat sudah memasuki posisi hampir duduk, kembali berdiri lagi
  • Pas naik Anda dilarang menggunakan bantuan tangan (tangan tidak boleh memengang apa pun, biarkan lemas)

Lakukan kegiatan ini seharian, Anda bisa melakukannya selain ditoilet seperti di pantry atau diruangan kerja Anda.

Kurangi Soda
Soda tidak baik untuk kesehatan, Anda perlu menguranginya. Anda bisa mengantinya dengan minuman diet soda atau air putih. Yang paling disarankan adalah air putih,

Berjalanlah
Setiap kali Anda mengangkat telepon, berdiri dan berjalanlah mondar mandir. Menurut Mayo Clinic, orang gemuk biasanya menghabiskan 2  jam lebih banyak untuk dudul daripada orang kurus. Jadi jangan terlalu banyak duduk.

Daripada menggunakan telp atau email, Anda bisa memilih mendatangi mereka secara langsung. Tentu tidak semuanya, namun pilih diskusi yang memungkinkan Anda mendatangi mereka. Atau Anda bisa melakukan fotokopi tanpa meminta bantuan OB.

Makan Siang Sehat
Ganti nasi putih dengan nasi merah dan perbanyak sayuran. Anda tidak dilarang mengkonsumsi gorengan, ikan, telur, mie atau makan lainnya. Namun porsi sayur harus lebih banyak. Untuk sandwich, ganti roti tawar putih dengan roti gandum.

Konsumsi Apel
Konsumsi 1-3 apel perhari sangat disarankan terutama untuk Anda yang sedang menjalankan proses mengecilkan perut buncit secara alami. Apel mengandung banyak serat dan air sehingga mengurangi perasaan ingin ngemil. Berdasarkan penelitian yang dilakukan di Washinton dan Brazil, berat badan orang yang mengkonsumsi aple atau pear per harinya turun dan tubuh tetap sehat. Saatnya mencoba 1 atau 2 apel per hari.


Perlu diingat bahwa Anda tidak melakukan semua cara di atas, Anda hanya perlu memilih 2-3 cara dan melakukannya secara teratur setiap harinya seingga menjadi kebiasan baru yang sehat untuk Anda. Ayo pilih cara mengecilkan perut bunci secara alami dan sehat kesukaan Anda. –hm-

0 komentar :

Posting Komentar

 

Artikel Informasi Baru Copyright © 2011-2012 | Powered by Blogger