Silaturahmi Selama Lebaran

Silaturahmi merupakan sebuah ibadah yang agung dan membawa berkah bagi yang melakukannya. Salah satu sabda Nabi Shallallahu ‘ alaihi Wasallam “ Barangsiapa yang sika dilapangkan rizkinya dan diakhir ajalnya, maka sambunglah silaturrahim”. Jadi boleh dibilang silaturahmi itu penting dan tidak boleh dilupakan selama kita masih bisa melakukannya terutama pada saat hari raya idul fitri.

Masih ragu kalau silaturahmi itu sifatnya ibadah? Nah, coba cek ajaran yang terterah di kotab suci Al-Quran surat An-Nisa’ ayat 1:
“… bertakwalah kepada Allah dengan (mempergunakan) nama-Nya kamu saling meminta satu sama lain, dan (peliharalah) hubungan silaturahmi. Sesungguhnya Allah selalu menjaga dan mengawasi kamu.”

Janji Allah Mengenai Silaturahmi

silaturahmi
Nah sudah jelas terterah bahwa silaturahmi itu memang penting, apalagi sudah tertulis dalam Al-Quran. Bahkan dikatakan bahwa Allah menjanjikan berbagai hal jika kita melakukan silaturahmi dengan baik dan hati yang tulis. Berikut beberapa Janji Allah:
  • Berkah umur dan rezeki
  • Mendatangkan kebahagian kepada yang memberikan dan menerima silaturahmi
  • Mendapatkan pahala
  • Merperkuat hubungan antara keluarga, teman dan tetangga

Ingin berkunjung ke rumah saudara yang jauh tapi bigung karena transportasi di Jakarta dikit dikala Lebaran? Jangan khawatir kan ada busway dan taxi order. Dua transportasi ini masih sangat mudah ditemukan walaupun mungkin kita harus menunggunya agak lama. Beberapa angkotan dan bis pun masih ada pas lebaran jadi gak perlu khawatir untuk pergi ber-silaturahmi kerumah – rumah saudara. Selain itu, kita juga bisa menyewa mobil

Agar silaturahmi berjalan dengan lancar dan bisa dijalankan sesuai jawdal, kita bisa dari sehari atau dua hari sebelumnya reservasi taxi order. Ada baiknya lagi bisa kita bisa ngumpul ke satu rumah saudara yang lebih tua seperti ayah, ibu, atau kakek nenek. Atau ngumpul dulu dengan saudara yang memiliki mobil agar bisa berangkat bareng ngunjungi saudara lainnya.

Cara Menyewa Taxi Order pas Lebaran

Sebenarnya cara mesan taxi pas hari biasa dan lebaran sebenarnya tidak terlalu berbeda. Cuma perlu lebih cepat, caranya:
  • Cari nomor taxi resmi yang ada disekitar daerah kita. Biasanya taxi yang memiliki pasar yang besar dan mudah ditemukan adalah Bluebird, Cipaganti, Express dan Taxiku.
  • Telepon salah satu jasa taxi, kasih tahu kapan, dimana kita mengginginkan taxi menjemput kita. Tanyakan dengan pasti apakah taxi bisa datang pas hari dan jam yang ditentukan.
  • Jangan lupa memberikan nomor telp dan meminta taxi yang akan datang mengjemput meng-SMS atau menelepon kita. Atau kitas pastikan lagi ½ sebelum jadwal keberangkatan untuk menelepon CS jasa taxi yang kita pesan sekali lagi untuk meminta nomor telp supir taxi yang akan menjemput kita (bila CSnya berhasil mengbook taxi untuk kita).
  • Bila jasa taxi pertama tidak berhasil, langsung telp taxi ke-2, ke-3 dan seterusnya hingga mendapatkan taxi.
  • Bila tidak dapat juga, cara terakhir adalah keluar dari rumah dan menunju tempat biasa taxi ngetem. Biasanya ada taxi-taxi yang ngetem dan tidak mau menjawab panggilan CS jasa taxi sehingga harus kita yang inisiatif.
Semoga artikel info Silaturahmi Selama Lebaran berguna -hm-

0 komentar :

Posting Komentar

 

Artikel Informasi Baru Copyright © 2011-2012 | Powered by Blogger